Langsung ke konten utama

Postingan

[Master Post] Comic Reading Challenge 2016

Bosen ikutan reading challenge ? Kayaknya saya nggak kapok, hehe. Tetep ya, tahun ini saya ambil reading challenge . Entah nanti akan berhasil atau nggak, yang penting mencoba konsisten untuk mengisi blog buku ini. Karena biasanya saya baca buku tapi nggak sempet ngereview. :D

[Wrap-up Post] Comic Reading Challenge 2015

Hai hai, senang bisa menulis di blog ini lagi setelah vakum sebulanan. Hehe. :Dv Sekarang saatnya untuk membuat postingan Wrap-up Post Comic Reading Challenge 2015. Target saya membaca 18-50 komik, dan tercapai 18 komik yang selesai dibaca dan direview. Hehe. Alhamdulillah ya. :P Setidaknya target tercapai walau minimalis. Wekeke. 

[Wrap-Up Post] Indonesian Romance Reading Challenge 2015

Haii, selamat pagi di awal tahun 2016 ya. :D  Saya sebulanan ini lupa update postingan review. Hihi. Tadi dapat komentar dari Syifa kalau harus buat wrap-up post untuk IRRC 2015. Karena target tercapai, jadi saya buat listnya di postingan ini. Semoga tahun ini saya juga bisa ikut meramaikan reading challenge teman-teman BBI. Terima kasih Syifa sudah bersedia menjadi host tahun 2015 ya. ^^

[Resensi Buku] Jurus Kuliah Ke Luar Negeri

Judul Buku : Jurus Kuliah Ke Luar Negeri Penulis : Miftachudin Arjuna, dkk Penerbit : Inspira Terbit : Cetakan ke-5, Agustus 2015-11-27 Tebal : 300 halaman ISBN : 978-602-0829-26-5 Kuliah ke luar negeri itu mudah, asal tahu caranya! Bagi sebagian besar orang, kuliah di luar negeri menjadi primadona karena memiliki prestise yang tinggi. Apalagi jika ditunjang dengan beasiswa sehingga mahasiswa tersebut tidak perlu membayar biaya kuliahnya. Lalu, bagaimana caranya untuk mendapatkan beasiswa? Apakah mencari beasiswa semudah mencari universitas pilihan yang akan menerima para mahasiswa tersebut? Jawabannya ada di buku Jurus Kuliah KeLuar Negeri yang saya baca ini.

Resensi Detektif Conan Edisi Spesial #22 - Aoyama Gosho

Judul : Detektif Conan Edisi Spesial #22 Pengarang : Aoyama Gosho Ilustrasi : Yamagishi Elichi Alih Bahasa : M. Gunarsah Terbit : 2005 ISBN : 979-637-789-6